Inovasi ITB di Keraton Cirebon: Museum CAVE AI LOTUS Kolaborasi Curaweda Bersama Kemenparekraf, Telkom University, dan Grhayasa Nusacitra Estima
Cirebon, dkst.itb.ac.id – PT Curaweda Palagan Innotech (Curaweda), salah satu startup binaan DKST ITB, kembali menunjukkan inovasi dengan meluncurkan Museum CAVE Artificial Intelligence (AI) Lorong Waktu Sejarah (LOTUS) di Keraton Kasepuhan Cirebon pada 26 Oktober 2024. Peluncuran ini merupakan hasil kolaborasi strategis antara Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), Center of Excellence Smart Tourism and […]
Briefing Session Program NEXUS-Japan Science and Technology Agency
Bandung, dkst.itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung, bekerja sama dengan Japan Science and Technology Agency (JST), mengundang seluruh civitas akademika, termasuk dosen dan mahasiswa, untuk menghadiri sesi penjelasan dengan topik “Briefing Session on NEXUS Program“. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan program unggulan JST dan berbagai peluang kolaborasi internasional dalam riset dan pengembangan kapasitas di masa yang […]
Program Kolaboratif ITB-Untar-UI-NUS: Startup Ecosystem Exposure (SEE) Indonesia
Bandung, dkst.itb.ac.id – Program Startup Ecosystem Exposure (SEE) Indonesia menawarkan pengalaman bagi 30 mahasiswa sarjana ITB (dengan total 200 mahasiswa Indonesia dan Singapura lainnya) untuk merasakan langsung dinamika ekosistem startup di Indonesia. Selama periode 5-12 Januari 2025, peserta terpilih akan berkesempatan bertemu dengan pendiri startup, belajar dari para inovator terkemuka, dan mengeksplorasi lingkungan kewirausahaan di […]
Kolaborasi ITB dan PT INKA dalam Menghadirkan Transportasi Cerdas dan Ramah Lingkungan: Uji Coba Trem Otonom Bertenaga Baterai di Solo
Bandung, dkst.itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) dan PT INKA (Persero) berkolaborasi menghadirkan trem otonom bertenaga baterai yang diuji coba di Jalan Slamet Riyadi, Solo. Proyek ini adalah bagian dari inovasi transportasi ramah lingkungan yang dikembangkan selama tiga tahun terakhir. Trem ini dirancang agar mampu beroperasi dalam lalu lintas campuran (mixed traffic), dan diharapkan menjadi […]
Prof. Elfahmi Terima Penghargaan “Karya Anak Bangsa” dari Kemenkes RI atas Inovasi Pengembangan Obat Bahan Alam Melalui Pengembangan Marker
Bandung, dkst.itb.ac.id – Sebagai bagian dari perayaan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-60 Tahun 2024 dengan tema *”Leveraging Local Resources: From Nature Nurture The Future”*, Prof. Elfahmi menerima penghargaan prestisius “Karya Anak Bangsa” dari Kementerian Kesehatan RI. Acara penghargaan ini berlangsung pada Jumat, 8 November 2024, di Hall B, Jakarta Convention Center, dalam rangkaian pameran yang […]
Dorong Inovasi Dosen Menuju Hilirasi Melalui Workshop Dosen STEPS: Science, Technology, Entrepreneurship, and Practical Solutions
Bandung, dkst.itb.ac.id – Pada Rabu (6/11) Direktorat Kawasan Sains dan Teknologi Institut Teknologi Bandung (DKST ITB) mengadakan workshop bertajuk STEPS: Science, Technology, Entrepreneurship, and Practical Solutions. Acara ini diikuti oleh 33 dosen-dosen muda dari berbagai fakultas dan sekolah di lingkungan ITB yang memiliki minat dalam mengkomersialkan inovasi dan riset. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya […]
Pengumuman Hasil Call for Tenants 2.0 2024
Hasil seleksi Call for Tenants 2.0 tahun 2024 telah diumumkan. Setelah melalui proses seleksi, lima startup terpilih untuk bergabung dengan ekosistem inovasi dan kewirausahaan Direktorat Kawasan Sains dan Teknologi Institut Teknologi Bandung (DKST ITB). Berikut adalah lima startup yang berhasil lolos: 1. BinaBola 2. NAYAKA 3. HARO Education 4. Frocket 5. Eterinfinity Para tenant baru […]
DKST ITB Susun Metrik Inovasi untuk Mengoptimalkan Hilirisasi Riset
Bandung, dkst.itb.ac.id – Pada tanggal 12 September 2024, Direktorat Kawasan Sains dan Teknologi (DKST) ITB menggelar workshop “Designing Comprehensive Innovation Metrics” di Hotel Luxton, Bandung. Kegiatan ini diadakan untuk menyusun metrik inovasi yang lebih komprehensif dan relevan, seiring dengan upaya ITB dalam mengoptimalkan hilirisasi riset yang selaras dengan kebutuhan pasar. Workshop ini dihadiri oleh beragam […]
ITB i-Teams 2024: 24 Mahasiswa Terpilih Siap Uji Pasar Produk Inovasi Kampus
Bandung, dkst.itb.ac.id – Direktorat Kawasan Sains dan Teknologi Institut Teknologi Bandung (DKST ITB) kembali membuka Program ITB i-Teams 2024, sebuah inisiatif yang melibatkan mahasiswa dalam riset pasar produk inovatif. Setelah melalui proses seleksi ketat dari hampir 60 pendaftar, terpilih 24 mahasiswa dari berbagai fakultas di ITB untuk mengikuti program ini. ITB i-Teams, yang digelar dalam […]
Kunjungan Delegasi ADB ke ITB: Eksplorasi Ekosistem Inovasi dan Startup
Bandung, dkst.itb.ac.id – Pada tanggal 11-12 September 2024, Institut Teknologi Bandung (ITB) menyambut kedatangan delegasi Asian Development Bank (ADB) bersama perwakilan dari Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia serta beberapa negara Asia, termasuk Azerbaijan, Kazakhstan, Pakistan, Bangladesh, Nepal, Sri Lanka, Kamboja, Filipina, dan Vietnam. Kunjungan ini menjadi ajang bagi ITB untuk menunjukkan peran aktifnya dalam […]
PMWxTOP Batch 2 2024: Kembali Cetak Technopreneur Baru
Bandung, dkst.itb.ac.id – Program PMWxTOP ITB Batch 2 2024 resmi dimulai sejak 19 Oktober 2024 di Auditorium CC Timur, ITB. Inisiatif yang menggabungkan Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) dari ITB Career Center dan Technopreneurship Orientation Program (TOP) dari DKST ITB ini bertujuan membekali mahasiswa dengan keterampilan kewirausahaan berbasis teknologi. Kepala Subdirektorat Pengembangan Profesi dan Kewirausahaan ITB, […]
Enam Startup Inovatif Terima Dana Hibah Prototyping Program PTC
Bandung, DKST ITB – DKST ITB mengumumkan terpilihnya enam startup yang akan menerima dukungan dalam bentuk dana hibah melalui Program Planned Technopreneurship Coaching (PTC) 2024. Program ini bertujuan membantu pengembangan startup berbasis teknologi dan inovasi khususnya dalam fase pembuatan prototyping. Enam startup tersebut adalah Cassava Boom FireKiller, Excess Indonesia, FishCore, Jelajah Cipta Gembira, KilatSoon, dan […]
Dibuka! Program Riset PRIME STeP 2025
Program Riset Promoting Research and Innovation through Modern and Efficient Science and Technology Parks (PRIME STeP) adalah inisiatif yang didanai oleh Asian Development Bank (ADB) untuk memperkuat ekosistem riset dan inovasi di Indonesia melalui peningkatan infrastruktur dan pengelolaan Taman Sains dan Teknologi (STP). Program ini bertujuan membantu perguruan tinggi seperti ITB memodernisasi fasilitas riset dan […]
WISE: Mendorong Peran Perempuan dalam Inovasi Sains dan Teknologi
Bandung, DKST ITB – Pada tanggal 27 September 2024, acara WISE (Women in Science and Entrepreneurship) sukses diselenggarakan di Aula Timur ITB, Kampus ITB Bandung. Dihadiri oleh sekitar 240 peserta dari berbagai institusi, acara ini bertujuan untuk mendorong peran perempuan dalam bidang sains, teknologi, dan kewirausahaan. Dalam sambutan pembukaan, Direktur KST, Ir. R. Sugeng Joko […]
Informasi Tutup Buku Tahun Anggaran 2024
Merujuk pada : 1. Instruksi Wakil Rektor Bidang Keuangan, Perencanaan dan Pengembangan Institut Teknologi Bandung nomor 1083/IT1.B06/KU.02/2024 tanggal 20 September 2024 tentang Pedoman Pelaksanaan Tutup Buku dan Pertanggungjawaban Keuangan akhir tahun anggaran 2024 Institut Teknologi Bandung Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum; 2. Kegiatan Sosialisasi Direktur Direktorat Keuangan tanggal 26 September 2024 tentang pedoman pelaksanaan tutup […]
Pengumuman Tiga Finalis Program Co-Incubation HERExDKST
Bandung, DKST ITB – Setelah melalui proses seleksi administratif dan evaluasi dokumentasi yang ketat, berikut diumumkan tiga startup yang berhasil terpilih sebagai finalis program Co-Incubation HERExDKST. Program ini bertujuan untuk mendorong inovasi serta memberikan dukungan bagi pengembangan startup yang memiliki potensi besar. Berikut adalah ketiga startup finalis yang lolos kurasi: TITIK.O Adzqo Jaramba Ketiga tim […]
Call for Proposal Program Dana Padanan 2025 Batch I
Program Dana Padanan (PDP) adalah program yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) Republik Indonesia untuk menjembatani dan mendorong terjadinya sinergi yang optimal antara perguruan tinggi dan pihak mitra (Dunia Usaha dan Dunia Industri (DUDI), Instansi Pemerintah, atau Lembaga lainnya). Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi kembali membuka penerimaan proposal Program […]
eHealth.co.id, Startup Binaan ITB Raih Top 3 Program Pikiran Terbaik Negeri Yayasan BUMN
BANDUNG, DKST ITB — eHealth.co.id, startup yang dibina oleh DKST ITB (Dahulu bernama LPIK ITB)- dan fokus pada penyediaan rekam medis elektronik (RME) untuk fasilitas pelayanan kesehatan di Indonesia, telah berhasil meraih posisi Top 3 Wirausaha Sosial Terbaik dalam program Yayasan BUMN – Pikiran Terbaik Negeri. Puncak acara penghargaan ini berlangsung di Ciputra Artpreneur, Jakarta, pada […]
Marketing Strategy Organics & Paids: Kelas PMWxTOP Bersama Everpro by Evermos
Bandung, DKST ITB – Sesi spesial “Marketing Strategy Organics & Paids” yang diselenggarakan oleh DKST ITB dalam kerjasama dengan Ditmawa ITB dan Everpro by Evermos telah sukses dilaksanakan. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian PMWxTOP dan dirancang khusus untuk memberikan wawasan kepada mahasiswa dan wirausahawan muda mengenai strategi pemasaran digital yang efektif dan efisien. Dari hasil […]
Pembukaan Pendaftaran Planned Technopreneurship Coaching (PTC) 2024
Planned Technopreneurship Coaching (PTC) 2024 kini membuka pendaftaran bagi mahasiswa dan tim startup yang siap mengembangkan ide bisnis mereka ke tahap berikutnya. Program ini dirancang khusus untuk membantu startup dalam tahap pengembangan awal, dengan fokus pada pengembangan prototipe dan penetrasi pasar. Program ini menawarkan kesempatan bagi para calon technopreneur untuk mendapatkan pendanaan dan bimbingan dari […]
Coway CSR Program for ITB: Scholarship and Product Donation
Bandung, DKST ITB – Berlokasi di Kantor DKST ITB, ITB dan PT Coway Internasional Indonesia melanjutkan kerja sama melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) Coway dengan mengadakan acara “Celebrating Innovation and Collaboration of Coway Indonesia and DKST Institut Teknologi Bandung: Coway Future Water Innovation Scholarship” pada hari Jumat, 23 Agustus 2024. Acara ini merupakan tindak […]
ITB CEO Summit 2024: Mewujudkan Kolaborasi Inovatif untuk Indonesia Emas
Bandung, 22 Agustus 2024 – ITB CEO Summit, sebuah acara tahunan yang diinisiasi oleh Direktorat Kawasan Sains dan Teknologi (DKST) ITB, kembali hadir setelah sempat tertunda akibat pandemi. Acara yang sebelumnya dikenal sebagai agenda (Lembaga Pengembangan Inovasi dan Kewiraushaaan (LPIK) ITB ini tidak hanya menghadirkan seminar, diskusi, dan pameran inovasi, tetapi juga menandai transformasi penting […]
Perubahan Nomenklatur LPIK ITB menjadi Direktorat Kawasan Sains dan Teknologi
Bandung, lpik.itb.ac.id – Berdasarkan pembaharuan keempat atas Peraturan Rektor ITB no. 624A/IT1.A/PER/ 2022 tentang Struktur Organisasi dan Tugas Pokok dan Fungsi Satuan, Badan, Biro, Kantor, Direktorat, Sekolah Pascasarjana, Program, Lembaga, dan Unit Pelaksana Teknis di Lingkungan Institut Teknologi Bandung. Dengan diterbitkannya Peraturan Rektor ITB no. 25/IT1.A/PER/2024, Institut Teknologi Bandung (ITB) mengumumkan perubahan nomenklatur Lembaga Pengembangan Inovasi dan […]
ITB Ikut Serta dalam Pameran dan Workshop Medical Devices Research Innovation 2024 dari Kemenkes
ITB Ikut Serta dalam Pameran dan Workshop Medical Devices Research Innovation 2024 dari Kemenkes Bandung, lpik.itb.ac.id – Pada tanggal 18-19 Juli 2024, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, atas kolaborasi Direktorat Jenderal Kefarmasian dan Alat Kesehatan dengan Direktorat Jenderal Tenaga Kesehatan, menyelenggarakan kegiatan pameran dan workshop bertajuk Medical Device Research Innovation 2024 di Grand Metropolitan Mall Bekasi. […]
10 Mahasiswa ITB Peraih Beasiswa NUS Enterprise Summer Program
Bandung, lpik.itb.ac.id – Pada 31 Mei 2024 lalu, Institut Teknologi Bandung (ITB) dan National University of Singapore (NUS) secara resmi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) yang bertujuan untuk mempromosikan kolaborasi dalam penelitian dan pengembangan. Kerjasama ini mencakup beberapa inisiatif utama yang dirancang untuk meningkatkan pertukaran teknologi dan kewirausahaan antara kedua negara. MoU ini mencakup tiga […]
Curaweda Palagan Innotech: Meningkatkan Operasional Perusahaan dengan Sistem Perencanaan Cerdas
Bandung, lpik.itb.ac.id – Dalam era digital yang semakin berkembang, kebutuhan akan solusi manajemen perusahaan yang efisien dan adaptif menjadi semakin mendesak. PT. Curaweda Palagan Innotech (Curaweda), sebuah perusahaan teknologi inovatif, telah memperkenalkan Sistem Perencanaan Cerdas (Intelligent Planning System/IPS) yang dirancang khusus untuk mengatasi tantangan pada sistem ERP (Enterprise Resource Planning) dan MES (Manufacturing Execution System) […]
ITB dan Leave a Nest Malaysia Sepakati Kolaborasi Strategis dalam Bidang Akademik dan Industri
Bandung, lpik.itb.ac.id – Pada Rabu (17/7) berlokasi di Malaga Restaurant, Bandung, telah dilangsungkan agenda penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara Leave a Nest Malaysia Sdn. Bhd. dan Institut Teknologi Bandung (ITB) yang diwakili oleh LPIK ITB. Acara ini menandai dimulainya kerjasama strategis dalam bidang kolaborasi akademik dan industri. Penandatanganan dokumen MoU ini dilakukan secara langsung oleh […]
Dukung Komersialisasi, ITB Turut Berkontribusi di Expo Paten Indonesia dari DJKI
Bandung, lpik.itb.ac.id – Dalam rangka memperingati Hari Kekayaan Intelektual Sedunia ke-24 pada tanggal 26 April 2024, Kementerian Hukum dan HAM melalui Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) menggelar serangkaian kegiatan bertema “Kekayaan Intelektual dan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan: Membangun Masa Depan dengan Inovasi dan Kreativitas”. Salah satu acara utama dalam peringatan ini adalah Expo Paten dan Forum […]
Peluncuran Produk Inovasi ITB: Oviotrap IoT Dengue
Bandung, lpik.itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) kembali menunjukkan kiprahnya dalam inovasi teknologi untuk kesehatan dengan memperkenalkan Oviotrap IoT Dengue, sebuah alat perangkap telur nyamuk berbasis Internet of Things (IoT). Produk ini secara resmi diluncurkan pada Sabtu, 25 Mei 2024 di Atrium Istana BEC, Bandung. Oviotrap dikembangkan oleh Prof. Endra Joelianto dan tim sejak tahun […]
Open House ITB Jakarta: Menjawab Tantangan Masa Depan dengan Program Multidisiplin dan Inovasi
Bandung, dkst.itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) kembali menggelar Open House di ITB Kampus Jakarta, Gd. Graha Irama (Indorama), Jl. Rasuna Said kv.1, Kuningan, Jakarta. Secara garis besar, kegiatan open house ini terbagi dalam dua kategori besar di mana pada 29-30 Mei 2024 dibahas topik mengenai program kerja sama, penelitian, dan pengabdian masyarakat, program pendidikan […]
Festival Pendidikan Jawa Barat 2024: Sinergi untuk Masa Depan Pendidikan
Bandung, dkst.itb.ac.id – Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) pada 2 Mei, berbagai Unit Pelaksana Teknis (UPT), Satuan Kerja (Satker) Wilayah Jawa Barat, Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah IV, serta Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta di bawah naungan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menyelenggarakan Festival Pendidikan Jawa Barat 2024. Acara ini berlangsung […]
Gagas Green Finance untuk Inovasi Karbon, LPIK Ajak Mahasiswa Ikut Kompetisi CIIC
Bandung, lpik.itb.ac.id – Dalam era di mana keberlanjutan bukan lagi sekadar tren tetapi menjadi kebutuhan, sangat penting bagi para pengusaha dan mahasiswa untuk berada di garis depan revolusi hijau ini. Pada tanggal 22 Mei 2024, sebagai pre-event atas program CIIC (Climate Impact Innovations Challenge), LPIK menyelenggarakan webinar dengan mengangkat topik Green Finance for Carbon Innovative […]
Business Recipe: Kelas Online Inkubasi untuk Asah Bisnis Startup
Bandung, lpik.itb.ac.id – Setelah resmi dibuka pada 29 April 2024 lalu dan menyelesaikan tahap onboarding, program inkubasi LPIK mulai memasuki program inkubasi, dimana salah satu fasilitasnya adalah kelas online yang dinamakan Business Recipe. Program ini dirancang khusus untuk membantu pengembangan startup binaan LPIK ITB dengan memberikan pengetahuan dan keterampilan yang relevan dari para praktisi dan/atau C-level […]
Bandung Startup Pitching Day 2024: Tarik Minat Investor Lokal dan Internasional Lewat Kompetisi Pitching Startup Inovasi
Bandung, lpik.itb.ac.id – Enam entitas ekosistem startup terkemuka di Bandung, yaitu The Greater Hub SBM ITB, LPIK ITB, LPIT ITB, Startup Bandung, Geek Hunter, dan Block71 Bandung, kembali menyelenggarakan acara prestisius “Bandung Startup Pitching Day (BSPD) 2024”. Acara yang diselenggarakan di Aula Timur ITB pada tanggal 19 Juni ini merupakan event ke-9, dan berhasil menarik […]
Kerjasama Baru Antara NUS dan ITB: Perkuat Inovasi dan Kewirausahaan
Bandung, lpik.itb.ac.id – Pada 31 Mei 2024, Institut Teknologi Bandung (ITB) dan National University of Singapore (NUS) secara resmi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) yang bertujuan untuk mempromosikan kolaborasi dalam penelitian dan pengembangan. Kerjasama ini mencakup beberapa inisiatif utama yang dirancang untuk meningkatkan pertukaran teknologi dan kewirausahaan antara kedua negara. MoU ini mencakup tiga poin […]
Market Access and Startup Exchange Program 2024
Ready to take your startup to the next level and explore more Asian markets??? Innovation Factory, supported by Startup Terrace Kaohsiung, proudly presents the Market Access and Startup Exchange Program to Taiwan!!! Calling all tech startup founders to join the crusade in exploring the market opportunity in East Asia. The selected startups will receive the know-how […]
Kemitraan ITB dan INKA: Langkah Strategis Menuju Komersialisasi AGV CTT
Bandung, lpik.itb.ac.id – Dalam pertemuan antara Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui Lembaga Pengembangan Inovasi dan Kewirausahaan (LPIK) ITB dan PT. Industri Kereta Api (INKA), terbuka ruang diskusi dalam mengambil langkah nyata atas komersialisasi inovasi teknologi. Para pemangku kepentingan dari LPIK ITB, peneliti, serta tim INKA bergabung secara daring untuk membahas strategi komersialisasi paten atas teknologi […]
15FTalks: Awali Program Inkubasi dengan Semangat Keberlanjutan
Bandung, lpik.itb.ac.id – Senin (29/4) berlangsung agenda 15F Talks di Auditorium Gedung PAU ITB. Acara ini merupakan bagian dari rangkaian program inkubasi tahun 2024 batch 1 yang diinisiasi oleh Sekbid Kewirausahaan dan Inkubasi Bisnis LPIK ITB. Memanfaatkan perayaan Hari Kartini, dengan menyoroti peran perempuan dalam dunia bisnis berkelanjutan, agenda ini juga menjadi tanda program inkubasi […]
Fasilitasi Bimbingan dan Pendanaan Pre-Startup, PMWxTOP 2024 Resmi Dibuka
Bandung, lpik.itb.ac.id – Program PMWxTOP 2024 secara resmi dibuka pada Sabtu (20/4) bersamaan dengan agenda ITB Career Fair di gedung Sabuga ITB. Pembukaan ini dipimpim oleh Hafiz Aziz Ahmad, S.Sn., M.Des., Ph.D., Kasubdit Pengembangan Profesi dan Kewirausahaan Mahasiswa – Direktorat Kemahasiswaan ITB, serta Dr. Irwan Gumilar, S.T., M.Sc., Sekretaris Bidang Kewirausahaan dan Inkubasi Bisnis – […]
[Call for Proposal] Program Dana Padanan (Matching Fund) 2024 – Batch IV
Program Matching Fund adalah program yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) Republik Indonesia untuk menjembatani dan mendorong terjadinya sinergi yang optimal antara perguruan tinggi dan pihak mitra (Dunia Usaha dan Dunia Industri (DUDI), Instansi Pemerintah, atau Lembaga lainnya). Pada tahun 2024, Program Matching Fund berganti nama menjadi Program Dana Padanan (PDP). […]
Program Kemitraan: Social Innovators Hub (SIH)
Social Innovators Hub (SIH) merupakan program inkubasi co-creation yang menghubungkan Jepang & negara-negara berkembang untuk membimbing ‘inovator sosial generasi berikutnya’ melalui bisnis yang bertujuan untuk memecahkan masalah sosial di negara masing-masing. Penyelenggara, Japan International Cooperation Agency (JICA), saat ini mengundang peserta dari Jepang & negara mitra untuk dapat turut serta menjadi bagian program tersebut. TEMA […]
ITB i-Teams: Program Cambridge i-Teams Perdana di Indonesia Sukses Digelar
Bandung, lpik.itb.ac.id – Teknologi telah menjadi tulang punggung kemajuan suatu bangsa di era globalisasi dan revolusi industri 4.0. Di Indonesia, pemanfaatan potensi teknologi menjadi fokus utama dalam meningkatkan daya saing dan kemajuan ekonomi. Namun, seringkali penelitian-penelitian di kampus mengalami kendala dalam menemukan solusi yang tepat guna bagi pasar. Untuk mengurai kendala tersebut, Institut Teknologi Bandung (ITB) […]
Tim Kemenko Perekonomian Kunjungi LPIK ITB untuk Mendorong Implementasi Paten
Bandung, lpik.itb.ac.id – Dalam upaya mendorong perkembangan ekonomi Indonesia melalui inovasi, Tim Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian (Kemenko) melakukan kunjungan ke Lembaga Pengelolaan Inovasi dan Komersialisasi (LPIK) ITB pada Kamis, 29 Februari 2024 di Ruang Rapat Kantor LPIK ITB. Pertemuan ini bertujuan untuk memahami tantangan dan mengeksplorasi langkah-langkah konkrit dalam meningkatkan implementasi paten di dalam negeri. […]
Business Idea Generation: Gali Potensi Statup Teknologi
Bandung, lpik.itb.ac.id – Business Idea Generation merupakan program rutin yang diinisiasi oleh Lembaga Pengembangan Inovasi dan Kewirausahaan Institut Teknologi Bandung (LPIK ITB) dengan tujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman wirausahawan muda mengenai bisnis berbasis teknologi, menciptakan ekosistem wirausaha di ITB, dan memupuk semangat kolaborasi antar wirausahawan muda baik dari lingkungan mahasiswa maupun alumni fakultas/sekolah ITB. […]
HAWA, Manfaatkan Alga untuk Bersihkan Udara
Bandung, lpik.itb.ac.id – Greenlabs dan Jubelo bersama LPIK dan tim peneliti mikroalga dari KK Biokimia dan Rekayasa Molekul ITB mengembangkan HAWA, sebuah inovasi sirkular Phototank Mikroalga yang dapat meningkatkan kualitas udara bersih di urban area. Nama HAWA dari unit teknologi phototank mikroalga ini, terinspirasi dari jumlah tim inventor yang didominasi oleh wanita. HAWA terdiri atas […]
Call for Tenant 2024: Pengumuman Startup Inkubasi LPIK ITB
Sehubungan dengan seleksi Call for Tenant 2024, LPIK ITB telah menetapkan penerimaan Program Call for Tenant Tahun 2024. Berikut startup yang dinyatakan DITERIMA menjadi tenant inkubasi LPIK ITB: Penerimaan Program Call for Tenant Tahun 2024 No Nama Klaster 1 Pansus Studio Industri TIK, Jasa Digital, dan Kreatif 2 HNg Farm Kesehatan, Pangan dan Ilmu Hayati […]
15 Paten ITB Dinyatakan Granted dalam Acara Patent One Stop Service
Bandung, lpik.itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) mendapatkan hasil signifikan pada perkembangan pendaftaran paten dengan dinyatakan granted sebanyak 15 judul paten pada acara Patent One Stop Service yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia (Kemenkumham RI). Patent One Stop Service, atau Pelayanan Terpadu Paten, merupakan kegiatan […]
Startup Binaan LPIK Ikut Terpilih Jadi 35 Startup Pembangun Ekonomi Hijau di Indonesia
Bandung, lpik.itb.ac.id – Implementasi ekonomi hijau menjadi fokus utama dalam upaya mencapai pembangunan berkelanjutan. Adalah Greentech Entrepreneurs Network (GEN), sebuah program akselerator dan hub untuk startup, berkomitmen untuk mendorong pertumbuhan vertikal startup teknologi hijau di Indonesia. GEN mencari wirausahawan inovatif yang ingin mengembangkan startup-nya dengan memperluas akses ke mitra bisnis, investor, dan mentor. GEN diselenggarakan oleh […]
ITB Jadi Mitra Perdana Cambridge i-Teams di Indonesia
Bandung, dkst.itb.ac.id – Riset memainkan peran sentral dalam membentuk fondasi untuk pengembangan kewirausahaan yang berkelanjutan. Melalui pendekatan ini, inovasi akan menjadi katalisator nyata untuk pertumbuhan ekonomi dan perkembangan masyarakat. Melalui riset, ide-ide inovatif dieksplorasi, konsep-konsep diperluas, dan pemahaman mendalam tentang tantangan diatasi. Hilirisasi, atau konversi ide menjadi produk atau layanan tangibel, menjadi langkah kritis setelah fase […]
Terobosan dalam Otomatisasi Terminal: ITB Meluncurkan AGV CTT di Pelabuhan Teluk Lamong
Bandung, lpik.itb.ac.id – Pada Jumat (23/2), di Terminal Peti Kemas Teluk Lamong, Surabaya, diluncurkan produk hasil riset ITB bekerja sama dengan mitra, AGV CTT (Automated Guided Vehicle Combine Terminal Tractor). Teknologi AGV CTT adalah hasil dari riset Institut Teknologi Bandung bekerjasama dengan Pelindo dan PT. INKA, dengan dukungan tambahan dari PT. Cinovasi dan pendanaan melalui […]
[Call for Proposal] Program Dana Padanan (Matching Fund) 2024 – Batch III
Program Matching Fund adalah program yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) Republik Indonesia untuk menjembatani dan mendorong terjadinya sinergi yang optimal antara perguruan tinggi dan pihak mitra (Dunia Usaha dan Dunia Industri (DUDI), Instansi Pemerintah, atau Lembaga lainnya). Pada tahun 2024, Program Matching Fund berganti nama menjadi Program Dana Padanan (PDP). […]
2024 Program Business Idea Generation Berafiliasi dengan Hult Prize
Bandung, lpik.itb.ac.id – Membuka masa pendaftaran, kali ini ada hal yang berbeda pada pelaksanaan program Business Idea Generation (BIG) dari bidang pengembangan kewirausahaan. Bekerja sama dengan Hult Prize dalam program Business Idea Generation 2024. Kemitraan ini bertujuan untuk menggalang ide-ide bisnis inovatif dari mahasiswa ITB yang dapat memberikan solusi nyata terhadap tantangan global. Hult Prize, organisasi […]
[Call For Proposal] Program Dukungan Inovasi Gel II
Dalam mendukung Riset Inovasi di Lingkungan ITB, Lembaga Pengembagan Inovasi dan Kewirausahaan (LPIK) ITB kembali menyelenggarakan Program Riset Inovasi 2024. Program Dukungan Inovasi merupakan pendanaan kontribusi Perguruan Tinggi yang diberikan kepada peneliti pada program yang diselenggarakan oleh sponsor di luar ITB. Dengan adanya dukungan berupa kontribusi perguruan tinggi, diharapkan riset inovasi dapat diarahkan kepada aktivitas/program […]
[Call For Proposal] Program Penguatan Inovasi 2024
Program Penguatan Inovasi merupakan program pendanaan penelitian yang diselenggarakan oleh Lembaga Pengembangan Inovasi dan Kewirausahaan (LPIK ITB). Dengan adanya program tersebut, diharapkan riset inovasi dapat menghasilkan produk/solusi inovatif yang layak diindustrikan dan dikomersialisasikan sesuai dengan empat fokus ITB berdasarkan Peraturan Senat Akademik ITB Nomor 01/PER/I1-SA/OT/2020, yaitu: Infrastruktur & Kebencanaan; Pangan & Kesehatan; Rekayasa Transportasi dan […]
Open Submission: Call for Tenant Startup!
LPIK ITB kembali membuka kesempatan bagi rekan-rekan yang sedang membangun startup/bisnis rintisan untuk mengikuti LPIK ITB Tenant Recruitment Batch I – 2024 untuk mendapatkan program pengembangan startup. Registrasi dan pengisian profil bisnis dan perusahaan dapat dilakukan melalui link lpik.itb.ac.id/registration. Pendaftar silakan membuat akun tenant dan mengisi formulir yang telah tersedia. Panduan dapat dibaca via bit.ly/iiblpik […]
ITB, PT. PP (Persero) Tbk dan PT. Tetra Indo Teknologi Bersepakat Lakukan Joint Ownership
Bandung, lpik.itb.ac.id – Berlokasi di ruang rapat A LPPM ITB pada Jumat (12/1) berlangsung seremoni penandatanganan perjanjian kerja sama antara Insitut Teknologi Bandung, PT. PP (Persero) dan PT. Tetra Indo Teknologi mengenai Pengaturan Kepemilikan serta Pemanfaatan atas Platform Digital Pembelajaran Inovatif Konstruksi Ramping (K2R Neo). Prosesi seremoni dilakukan oleh Ir. R. Sugeng Joko Sarwono, M.T., […]
Roadshow to: Shell Live WIRE Energy Solution 2024
Webinar Untuk Kawan Muda Pencinta Energi Baru Terbarukan (EBT) Kamu tertarik dengan topik tentang EBT atau bahkan sudah memiliki ide bisnis atau bisnis startup di bidang EBT dan mau berkesempatan mendapatkan Program Pelatihan Bisnis dan Pendanaan Sebesar Rp.250.000.000,- Ayo, ikuti Webinar to Shell LiveWIRE Energy Solutions 2024 dengan tema: “Mengubah Tantangan Energi menjadi Kesempatan Bisnis […]
Program Dukungan Inovasi 2024
Dalam mendukung Riset Inovasi di Lingkungan ITB, Lembaga Pengembagan Inovasi dan Kewirausahaan (LPIK) ITB kembali menyelenggarakan Program Riset Inovasi 2024. Program Dukungan Inovasi merupakan pendanaan kontribusi Perguruan Tinggi yang diberikan kepada peneliti pada program yang diselenggarakan oleh sponsor di luar ITB. Dengan adanya dukungan berupa kontribusi perguruan tinggi, diharapkan riset inovasi dapat diarahkan kepada aktivitas/program […]
[Call for Proposal] Program Dana Padanan (Matching Fund) 2024 – Batch II
Dalam mendukung Riset Inovasi di Lingkungan ITB, Lembaga Pengembagan Inovasi dan Kewirausahaan (LPIK) ITB kembali menyelenggarakan Program Riset Inovasi 2024. Program Dukungan Inovasi merupakan pendanaan kontribusi Perguruan Tinggi yang diberikan kepada peneliti pada program yang diselenggarakan oleh sponsor di luar ITB. Dengan adanya dukungan berupa kontribusi perguruan tinggi, diharapkan riset inovasi dapat diarahkan kepada aktivitas/program […]