Enter your keyword

Berita

ITB Innovation Park Bandung Technopolis Resmi Beroperasi

ITB Innovation Park Bandung Technopolis Resmi Beroperasi

Bandung, dkst.itb.ac.id – Setelah melalui proses perencanaan dan pembangunan yang matang, ITB Innovation Park Bandung Technopolis resmi beroperasi pada 14 Januari 2025. Perpindahan operasional Direktorat Kawasan Sains dan Teknologi (DKST) ke gedung yang berlokasi di kawasan Summarecon Bandung, Gedebage, ini menjadi kelanjutan dari soft opening yang telah diselenggarakan pada 6 Desember 2024 lalu. Aktivitas tersebut […]

PRIMA ITB 2024: Penghargaan atas Kontribusi Budaya Ilmiah Unggul

PRIMA ITB 2024: Penghargaan atas Kontribusi Budaya Ilmiah Unggul

Bandung, dkst.itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) kembali menyelenggarakan Pameran Riset, Inovasi, dan Pengabdian kepada Masyarakat (PRIMA) 2024 pada Senin, 16 Desember 2024 di Aula Barat dan Aula Timur Kampus Ganesha. Acara yang diselenggarakan oleh Direktorat Riset, dan Pengabdian kepada Masyarakat (DRPM), Direktorat Kawasan Sains dan Teknologi (DKST), dan Direktorat Penerapan Ilmu dan Teknologi Multidisiplin […]

Pembukaan Awal ITB Innovation Park Bandung Technopolis

Pembukaan Awal ITB Innovation Park Bandung Technopolis

BANDUNG, dkst.itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui Direktorat Kawasan Sains dan Teknologi (DKST) menggelar acara Soft Opening ITB Innovation Park (IIP) Bandung Technopolis di Gedebage, Bandung, pada Jumat (6/12/2024). Acara ini menandai langkah awal penting dalam memperkuat ekosistem inovasi berbasis teknologi di Indonesia. IIP Bandung Technopolis adalah salah satu proyek strategis ITB yang didanai […]

InnoSphere Vol. 1: ITB Dekatkan Inovasi kepada Masyarakat di Summarecon Mall Bandung

InnoSphere Vol. 1: ITB Dekatkan Inovasi kepada Masyarakat di Summarecon Mall Bandung

BANDUNG, dkst.itb.ac.id – Direktorat Kawasan Sains dan Teknologi Institut Teknologi Bandung (DKST ITB) menggelar pameran inovasi bertajuk InnoSphere Vol. 1: Empowering The Sphere of Innovation di Summarecon Mall Bandung, salah satu pusat perbelanjaan terbesar di kawasan Gedebage, Bandung. Acara yang berlangsung selama dua hari, Jumat-Sabtu (6-7/12/2024), ini menjadi upaya ITB untuk memperkenalkan inovasi dan teknologi […]

30 Mahasiswa ITB Siap Eksplorasi Ekosistem Startup di Program SEE 2025

30 Mahasiswa ITB Siap Eksplorasi Ekosistem Startup di Program SEE 2025

Bandung, dkst.itb.ac.id – Sebanyak 30 mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB) telah resmi terpilih sebagai peserta Program Startup Ecosystem Exposure (SEE) 2025, sebuah inisiatif hasil kolaborasi antara DKST ITB, National University of Singapore (NUS) Enterprise, Yayasan Tarumanagara, dan Universitas Indonesia (UI). Program ini bertujuan memberikan wawasan mendalam tentang ekosistem startup di Indonesia sekaligus mengasah keterampilan kewirausahaan […]

DKST ITB Gelar Briefing Session Program NEXUS Bersama Japan Science and Technology Agency

DKST ITB Gelar Briefing Session Program NEXUS Bersama Japan Science and Technology Agency

Bandung, dkst.itb.ac.id – Direktorat Kawasan Sains dan Teknologi (DKST) ITB bekerja sama dengan Japan Science and Technology Agency (JST) menggelar Briefing Session Program NEXUS pada 20 Desember 2024 di Ruang Rapim A, Kantor Rektorat ITB. Acara ini bertujuan memperkenalkan Program NEXUS (Networked Exchange, United Strength for Stronger Partnerships between Japan and ASEAN) serta berbagai inisiatif JST […]

Bandung Startup Pitching Day 2024: Bangun Jembatan Antara Inovasi dan Investasi

Bandung Startup Pitching Day 2024: Bangun Jembatan Antara Inovasi dan Investasi

Bandung, dkst.itb.ac.id – Enam entitas ekosistem startup terkemuka di Bandung, yaitu The Greater Hub SBM ITB, DKST ITB, Startup Bandung, Geek Hunter, dan Block71 Bandung, dengan bangga kembali menyelenggarakan acara bergengsi “Bandung Startup Pitching Day (BSPD) 2024”. Acara yang berlangsung pada 11 Desember 2024 di gedung CRCS ITB ini menandai edisi ke-10 dari BSPD, sebuah […]

Bandung Startup Pitching Day 2024: Kembali Buka Pendaftaran

Bandung Startup Pitching Day 2024: Kembali Buka Pendaftaran

Bandung, dkst.itb.ac.id – Bandung Startup Pitching Day (BSPD) kembali hadir untuk kedua kalinya di tahun 2024! Program ini memberikan peluang emas bagi startup dari seluruh Indonesia untuk menampilkan ide-ide inovatif startup inovatif dan melakukan pitching langsung di hadapan para investor dan/atau venture capital terkemuka. Acara ini akan dilaksanakan pada: Bandung Startup Pitching Day 2024 📅 […]

Inovasi ITB di Keraton Cirebon: Museum CAVE AI LOTUS Kolaborasi Curaweda Bersama Kemenparekraf, Telkom University, dan Grhayasa Nusacitra Estima

Inovasi ITB di Keraton Cirebon: Museum CAVE AI LOTUS Kolaborasi Curaweda Bersama Kemenparekraf, Telkom University, dan Grhayasa Nusacitra Estima

Cirebon, dkst.itb.ac.id – PT Curaweda Palagan Innotech (Curaweda), salah satu startup binaan DKST ITB, kembali menunjukkan inovasi dengan meluncurkan Museum CAVE Artificial Intelligence (AI) Lorong Waktu Sejarah (LOTUS) di Keraton Kasepuhan Cirebon pada 26 Oktober 2024. Peluncuran ini merupakan hasil kolaborasi strategis antara Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), Center of Excellence Smart Tourism and […]

Briefing Session Program NEXUS-Japan Science and Technology Agency

Briefing Session Program NEXUS-Japan Science and Technology Agency

Bandung, dkst.itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung, bekerja sama dengan Japan Science and Technology Agency (JST), mengundang seluruh civitas akademika, termasuk dosen dan mahasiswa, untuk menghadiri sesi penjelasan dengan topik “Briefing Session on NEXUS Program“. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan program unggulan JST dan berbagai peluang kolaborasi internasional dalam riset dan pengembangan kapasitas di masa yang […]